Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2022

Renungan Mingguan Kristen

renungan terbaru

Gambar
RUMAH  ALLAH  DITENGAH-TENGAH KITA berbicara tetang rumah Allah maka kita berbicara tentang kemah suci dalam pembacaan ini, atau gereja yakni rumah tempat berdoa dan melakukan upacara agama krsiten, juga keluarga Allah yang dibangun atas landasan Yesus Kristus atau bait-Nya yang mulia, tempat Allah berkenan tinggal.  maka dengan demikian jika kita berbicara tentang rumah Allah ditengah-tengah kita artinya Tuhan tinggal bersama kita.  (ay. 1-8) D alam pasal ini   Perintah-perintah diberikan untuk mendirikan Kemah Suci dan memasang semua perlengkapannya di tempat-tempat yang semestinya ,Israel memasuki era yang baru, mereka akan memasang Kemah Suci dan segala perabotan yang telah dibuat sesuai perintah Tuhan. Nas dimulai dengan menunjukkan kapan pendirian Kemah Suci harus dilakukan, yaitu "hari pertama dari bulan yang pertama"   Ini semua terjadi persis pada permulaan tahun yang kedua. sebelum melihat terlalu jauh perlu diketahui bahwa Nas ini terdiri dari dua bagian. Bagian pe

Manusia dan Kefanaan

Gambar
Minggu Sengsara I  – Unggu “Esto Mihi - Jadilah bagiku“  PEMBACAAN ALKITAB : KEJADIAN 3 : 1~24  TEMA : Manusia dan Kefanaan       masuki minggu sengsara yang pertama, Biasanya minggu sengsara pertama mendapat tema dari Mazmur 31:3b yang dalam bahasa Latin disebut “Esto Mihi“ - Jadilah bagiku.  memasuki 3 tahun masa pandemic covid-19 siapapun kita, covid-19 telah memberikan suatu arti tentang apa itu “berjuang ditengah penderitaan dan kuasa kematian yang terus membayangi. Teks Kejadian 3 : 1~24 memberikan suatu makna mengenai perubahan identitas dari bersama dalam kemuliaan Tuhan ke kehidupan di luar kemuliaan Tuhan, kefanaan, dosa, penderitaan dan maut. kisah yang luar biasa dalam perikop ini menjelaskan bagaimana dosa masuk ke dalam dunia dan merusak tatanan asri dunia ini. pasangan suami istri (pasutri) pertama jatuh ke dalam dosa karena melanggar perintah Allah yang dengan jelas dan tegas disampaikan PENJELASAN TEKS Ayat 1~7 Penghuni Taman di Eden ( adapun ular ialah yang p

KEPELBAGIAN DALAM KESATUAN

Gambar
  Pembacaan Alkitab : MATIUS 12:22-37  TEMA “KEPELBAGIAN DALAM KESATUAN”  Saudara/i  Yang Yesus Kristus Kasihi…. Peristiwa pengusiran roh jahat dari seorang yang buta dan bisu melatari peringatan yesus tentang dosa menghujat roh kudus. Jenis dosa ini menurut Yesus “tidak akan diampuni” pada ayat 32. Jemaat yang Yesus Kristus Kasihi….. Ucapan Yesus diatas harus dimengerti dengan mengacu pada konteks saat itu. Penyembuhan terhadap orang yang kerasukan itu telah menuai dua reaksi. Pertama : Reaksi takjub dari orang banyak. Mereka menyatakan kemungkinan bahwa Yesus adalah anak Daud,Mesisa yang dinantikan dalam ayat 23. Sedangkan reaksi Kedua : datang dari orang-orang farisi yang sangat marah karena gelar anak Daud dikenakan pada Yesus,sehingga mereka dengan tajam menyerang Yesus,dengan tuduhan bahwa Yesus mengusir setan dengan pertolongan Beelzebul pada ayat 24. Yesus menjawab tuduhan tersebut dengan penjelasan yang sangat logis ayat 5-6. Dilain pihak Yesus tahu bahwa oran

Kristen Media sosial

Gambar
Matius 24:24-26 Tema:Kristen Media sosial Kristen Media sosial" adalah Kristen gaya baru atau Kristen Zaman  Now pada Era millenium  yang mendasarkan segala aktivitas hidupnya pada media sosial. Artinya dari bangun tidur, makan, minum, istirahat, hingga tidur lagi, semua aktivitas tersebut hampir tidak lepas dari media sosial. Ketika di gereja pun aktivitasnya tak lepas dari media sosial. Ketika pendeta khotbah di depan, para penganut Kristen Medsos pun sibuk bermedsos ria, check-in lokasi, ber-selfie sambil mengunggah status: Lagi di gereja x mengikuti ibadah, yang percaya ketik Amin, dan para penganut lainnya pun diseberang mengetik amin, secara beramai-ramai. Para penganut Kristen Medsos, sangat suka berdoa di media sosial. Mengunggah status yang diakhiri dengan kalimat: yang percaya, ketik amin atau yang ingin diberkati, ketik Amin atau yang ingin disembuhkan, ketik amin atau yang ingin diselamatkan, ketik amin, yang mau dapat jodoh canti/ganteng sebut amin atau yang ingin